TINGKAT KESUKAAN DAN KANDUNGAN GIZI PROTEIN, SERAT TIDAK LARUT AIR NUGGET KIMPUL (Xanthosoma Sagittifolium) DENGAN PENAMBAHAN JAMUR TIRAM (Pleurotus Ostreatus)

JEMIMA, MIYA and Mustika Anugrah, Riva (2022) TINGKAT KESUKAAN DAN KANDUNGAN GIZI PROTEIN, SERAT TIDAK LARUT AIR NUGGET KIMPUL (Xanthosoma Sagittifolium) DENGAN PENAMBAHAN JAMUR TIRAM (Pleurotus Ostreatus). S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
halaman pengesahan artikel - Miya Jemima.pdf

Download (267kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA - Miya Jemima.pdf
Restricted to Registered users only

Download (123kB)
[img] Text
BAB V - Miya Jemima.pdf

Download (185kB)
[img] Text
BAB IV - Miya Jemima.pdf
Restricted to Registered users only

Download (69kB)
[img] Text
LAMPIRAN DEPAN 2 - Miya Jemima.pdf

Download (956kB)
[img] Text
HALAMAN JUDUL SKRIPSI - Miya Jemima.pdf

Download (2MB)
[img] Text
LAMPIRAN BELAKANG - Miya Jemima.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstrak Skripsi Miya Jemima - Miya Jemima.pdf

Download (13kB)
[img] Text
BAB III - Miya Jemima.pdf

Download (221kB)
[img] Text
SKRIPSI MIYA JEMIMA 182 - Miya Jemima.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
BAB I - Miya Jemima.pdf

Download (204kB)
[img] Text
BAB II - Miya Jemima.pdf
Restricted to Registered users only

Download (617kB)

Abstract

Latar Belakang : Jamur Tiram dan Kimpul merupakan bahan pangan yang tinggi akan kandungan zat gizi protein, serat yang dapat diolah menjadi berbagai jenis makanan seperti nugget sehingga dapat dijadikan makanan tinggi protein dan serat. Tujuan : Menganalisis Uji Tingkat Kesukaan dan kandungan zat gizi protein, serat kasar nugget kimpul jamur tiram Metode : Penelitian ini menggunakan desain eksperimental dalam bidang gizi . Formulasi nugget kimpul jamur tiram,ayam, tepung yaitu Formulasi 1 (40:40:10:10), Formulasi 2 (50:30:10:10), Formulasi 3 (60:20:10:10). Uji Tingkat Kesukaan dilakukan kepada 25 orang panelis agak terlatih. Analisis data tingkat kesukaan menggunakan rata-rata tingkat penerimaan produk nugget kimpul jamur tiram dalam bentuk table. Analisis kandungan zat gizi protein menggunakan mikro kjehdal, serat kasar menggunakan metode AOAC 2015.01 Hasil : Uji Tingkat Kesukaan tiga formulasi nugget diperoleh nugget formulasi 2 yang paling disukai. Kandungan zat gizi nugget kimpul jamur tiram rata-rata protein yaitu 6,202 % dan kadar serat kasar yaitu 0,1793 % Simpulan : Formulasi Nugget Kimpul Jamur Tiram dengan perbandingan (50:30:10:10)merupakan formulasi yang paling disukai. Kandungan zat gizi nugget kimpul jamur tiram berupa protein, serat kasar belum bisa memenuhi kriteria nugget sebagai makanan tinggi protein dan serat. Kata Kunci : Nugget, Kimpul, Jamur Tiram, Protein, Serat

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
UNSPECIFIEDMustika Anugrah, RivaUNSPECIFIEDnidn0627038602
Keywords: Nugget, Kimpul, Jamur Tiram, Protein, Serat
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Fakultas UNW > S1 Gizi
User Id: UPT Perpustakaan UNW 1
Date Deposited: 08 Dec 2022 02:03
Last Modified: 08 Dec 2022 02:03
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/2774

Actions (login required)

View Item View Item