PENGARUH KOMPRES LIDAH BUAYA (ALOE VERA) TERHADAP BENDUNGAN ASI PADA IBU NIFAS DI WILAYAH KERJA PUSKEMAS RAWAT INAP MAMPU PONED MULYA ASRI TULANG BAWANG BARAT

Sintama, Dita (2023) PENGARUH KOMPRES LIDAH BUAYA (ALOE VERA) TERHADAP BENDUNGAN ASI PADA IBU NIFAS DI WILAYAH KERJA PUSKEMAS RAWAT INAP MAMPU PONED MULYA ASRI TULANG BAWANG BARAT. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
Abstrak Dita - Dita Sintama.pdf

Download (247kB)
[img] Text
Lampiran Depan - Dita Sintama.pdf

Download (983kB)
[img] Text
HALAMAN PENGESAHAN Artikel - Dita Sintama.pdf

Download (175kB)
[img] Text
lembar konsul Dita - Dita Sintama.pdf

Download (182kB)
[img] Text
artikel skripsi dita S - Dita Sintama.docx
Restricted to Registered users only

Download (362kB) | Request a copy
[img] Text
BAB I - Dita Sintama.pdf

Download (375kB)
[img] Text
BAB III - Dita Sintama.pdf

Download (299kB)
[img] Text
BAB V - Dita Sintama.pdf

Download (153kB)
[img] Text
Bismillah Skripsi Dita lancar ACC (1) - Dita Sintama.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
Bismillah Skripsi Dita lancar ACC - Dita Sintama.docx
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Latar belakang: Menurut data World Health Organization (WHO) dan UNICEF, cakupan ASI eksklusif pada bayi di bawah 6 bulan adalah 41% dan ditargetkan mencapai 70% pada tahun 2030 (2021 dalam Global Breastfeeding Scorecard, 2021). WHO menekankan pemberian ASI sejak lahir sampai usia 6 bulan (ASI eksklusif). Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh kompres lidah buaya (Aloe Vera) terhadap bendungan asi pada ibu nifas di Wilayah Kerja Puskemas Rawat Inap Mampu Poned Mulya Sari Tulang Bawang Barat Tahun 2023. Metode: Jenis penelitian kuantitatif dengan quasy eksperimental dengan pendekatan pre-test dan post-test design. Penelitian preand post-test design. Penelitian ini dilakukan di Wilayah Kerja Puskemas Rawat Inap Mampu Poned Mulya Asri Tulang Bawang BaratTahun 2023. Analisa dalam penelitian menggunakan analisa univariat dan bivariat dengan teknik uji t-test, Populasi pada penelitian ini adalah seluruh ibu hamil dengan tafsiran persalinan pada bulan Juli hingga Agustus di Wilayah Kerja Puskemas Rawat Inap Mampu Poned Mulya Saritulang Bawang Barat Tahun 2023 sebanyak 38 ibu. penelitian ini sampel yang digunakan yaitu 10 ibu nifas dengan masalah bendungan asi. Hasil: Hasil nilai rata-rata kejadian bendungan ASI sebelum kompres lidah buaya (aloe vera) di Wilayah Kerja Puskemas Rawat Inap Mampu Poned Mulya Sari Tulang Bawang BaratTahun 2023 yaitu 4.30 SD 0.483. Hasil nilai rata-rata kejadian bendungan asi sesudah kompres lidah buaya (aloe vera) yaitu 1.50, SD 0.527. Kesimpulan Hasil nilai P value 0,003 yang bermakna Ha diterima dan Ho ditolah yang artinya terdapat pengaruh kompres lidah buaya (Aloe Vera) terhadap bendungan asi pada ibu nifas di Wilayah Kerja Puskemas Rawat Inap Mampu Poned Mulya Sari Tulang Bawang BaratTahun 2023. Kesimpulan: Dengan dilakukan penelitian ini diharapkan respoden mampu menerapkan terapi berupa kompres lidah buaya untuk mengurangi pembengkakan payudara pada ibu nifas jika nanti menemukan kasus dan masalah yang sama di luar dari penelitian ini Kata kunci : lidah buaya (aloe vera) bendungan asi, masa nifas

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorNur Khayati, YuliaNIDN0622078601library@unw.ac.id
Keywords: lidah buaya (aloe vera) bendungan asi, masa nifas, Dita Sintama, 152212038
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Fakultas UNW > S1 Kebidanan
Depositing User: UPT Perpustakaan UNW 3
Date Deposited: 19 Feb 2024 13:06
Last Modified: 19 Feb 2024 13:06
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/3787

Actions (login required)

View Item View Item