PENGARUH PENERAPAN ALAT PEREKAM TRANSAKSI ELEKTRONIK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK DAERAH DI BPKPAD KABUPATEN TEMANGGUNG

Vira Wardani, Sely (2024) PENGARUH PENERAPAN ALAT PEREKAM TRANSAKSI ELEKTRONIK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK DAERAH DI BPKPAD KABUPATEN TEMANGGUNG. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
ARTIKEL SKRIPSI - Selly Wardani.docx
Restricted to Registered users only

Download (40kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN ARTIKEL - Selly Wardani.pdf

Download (499kB)
[img] Text
LAMPIRAN - Selly Wardani.pdf

Download (462kB)
[img] Text
ABSTRAK - Selly Wardani.pdf

Download (30kB)
[img] Text
BAB I - Selly Wardani.pdf

Download (67kB)
[img] Text
BAB III - Selly Wardani.pdf

Download (85kB)
[img] Text
BAB V - Selly Wardani.pdf

Download (29kB)
[img] Text
SKRIPSI_SELY VIRA WARDANI_SCAN - Selly Wardani.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
SKRIPSI_SELY VIRA WARDANI_SCAN - Selly Wardani.docx
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
Buku Sely - Selly Wardani.pdf

Download (2MB)

Abstract

Pemerintah Kabupaten Temanggung menyelenggarakan pemerintahan daerah dengan prinsip otonomi daerah yang mana mempunyai wewenang dalam upaya meningkatkan pendapatan daerahnya melalui penerimaan pajak restoran dan pajak hotel. Sistem pemungutan pajak hotel adalah Self Assessment System dimana wajib pajak menghitung, melaporkan, dan membayarkan pajak terutangnya secara mandiri. Namun pada kenyataannya, terdapat beberapa wajib pajak yang kurang akan kesadaran dan kepatuhan dalam membayar pajak. Oleh karena itu, dipasang alat monitoring transaksi berupa perangkat tapping box di Kabupaten Temanggung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat penerapan pencapaian target pajak restoran dan pajak hotel menggunakan tapping box di Kabupaten Temanggung. Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah dapat menjadi pertimbangan bagi BPKPAD Kabupaten Temanggung dalam meningkatkan pencapaian target dan realisasi pajak restoran dan pajak hotel. Penulis melakukan penelitian tugas akhir/skripsi di Badan Pengelolaan Keuangan, Pendapatan, dan Aset Daerah (BPKPAD) Kabupaten Temanggung. Teknik pengumpulan data yang dilakukan oleh Penulis adalah melalui wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat penerpan pencapaian target pajak restoran dan pajak hotel di Kabupaten Temanggung sebelum dan sesudah penerapan tapping box menunjukkan kriteria sangat optimal walaupun terjadi fluktuasi pada penetapan target dan pencapaian realisasi pajak hotel tahun 2018 sampai dengan tahun 2022. Namun, dengan segala upaya yang dilakukan oleh BPKPAD Kabupaten Temanggung diharapkan dapat meningkatkan tingkat penerapan pencapaian target pajak hotel di Kabupaten Temanggung.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorTantra, Arda Radityandin0611119201library@unw.ac.id
Keywords: Alat perekem Transaksi Elektronik, Pajak Restoran, Pajak Hotel, BPKPAD
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas UNW > D4 Akuntansi Perpajakan
User Id: UPT Perpustakaan UNW 2
Date Deposited: 26 Mar 2024 03:53
Last Modified: 26 Mar 2024 03:53
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/4087

Actions (login required)

View Item View Item