HUBUNGAN SPIRITUALITAS DENGAN TINGKTAS STRES PADA MAHASISWA FAKULTAS KESEHATAN YANG MENYELESAIKAN SKRIPSI DI UNIVERSITAS NGUDI WALUYO

Wahyu Aji, Maulana (2023) HUBUNGAN SPIRITUALITAS DENGAN TINGKTAS STRES PADA MAHASISWA FAKULTAS KESEHATAN YANG MENYELESAIKAN SKRIPSI DI UNIVERSITAS NGUDI WALUYO. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
Abstrak - Maulana Wahyu Aji.pdf

Download (188kB)
[img] Text
Pengesahan Artikel - Maulana Wahyu Aji.pdf

Download (311kB)
[img] Text
Artikel Fiks - Maulana Wahyu Aji.doc
Restricted to Repository staff only

Download (177kB) | Request a copy
[img] Text
Lampiran Depan - Maulana Wahyu Aji.pdf

Download (727kB)
[img] Text
BAB I - Maulana Wahyu Aji.pdf

Download (138kB)
[img] Text
BAB V - Maulana Wahyu Aji.pdf

Download (186kB)
[img] Text
BAB III - Maulana Wahyu Aji.pdf

Download (474kB)
[img] Text
Lembar Konsultasi - Maulana Wahyu Aji.pdf

Download (435kB)
[img] Text
Skrpisi Full PDF - Maulana Wahyu Aji.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
Skripsi Full Word - Maulana Wahyu Aji.docx
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Latar belakang : Beban dan tanggung jawab mahasiswa akan lebih berat lagi karena ada tugas untuk menyelesaikan skripsi sebagai persyaratan untuk mendapatkan gelar sarjana. Hal ini bisa mengakibatkan mahasiswa mengalami stres. Faktor predisosisi merupakan faktor resiko dan protektif yang mempengaruhi jenis dan jumlah sumber yang dapat digunakan seseorang untuk mengatasi stress. Faktor predisposisi tersebut terdiri dari aspek biologis, psikologis, dan sosial budaya. Predisposisi sosial budaya salah satunya meliputi keyakinan religi/spiritualitas. Tujuan : Mengetahui hubungan spiritualitas dengan tingkat stres pada mahasiswa fakultas kesehatan yang menyelesaikan skripsi di Universitas Ngudi Waluyo Desain penelitian : penelitian ini mengguunakan Studi Korelasi dengan pendekatan cross sectional. Populasi penelitian ini 513 mahasiswa dengan jumlah sampel 225 mahasiswa menggunakan teknik random sampling. Instrumen yang digunakan adalah Daily Spiritual Experience Scale dan Depression Anxiety Stress Scales. Analisa bivariat menggunakan Kendal Tau. Hasil: Spiritualitas mahasiswa sebagian besar dalam kategori tinggi sebanyak 186 responden (82,7%), sedangkan tingkat stress mahasiswa sebagian besar dalam kategori stress normal sebanyak 78 responden (34,7%). Ada hubungan antara spiritualitas dengan tingkat stres dengan p-value 0,0037 dan nilai koefisien korelasi -0.127 menunjukkan adanya korelasi negative yang berarti semakin tinggi spiritualitas maka semakin rendah tingkat stres yang dialami dengan tingkat kekuatan hubungan yang lemah. Saran : Diharapkan mahasiswa dapat meningkatkan spiritualitas untuk meminimalisir terjadinya stres/menurunkan tingkat stres yang terjadi. Kata kunci : Spiritualitas, tingkat stres, mahasiswa

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorSaparwati, Monanidn0628127901library@unw.ac.id
Keywords: Spiritualitas, tingkat stres, mahasiswa, Maulana Wahyu Aji, 011191120
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas > S1 Keperawatan
User Id: UPT Perpustakaan UNW 3
Date Deposited: 25 Oct 2023 03:23
Last Modified: 25 Oct 2023 03:23
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/3357

Actions (login required)

View Item View Item