HUBUNGAN ANTARA LAMA PENGGUNAAN DEPO MEDROXY PROGESTERONE ACETATE (DMPA) DENGAN BERAT BADAN PADA AKSEPTOR KB SUNTIK TAHUN 2020

NUR HENDA, TIANA and Aliviani Putri, Risma (2022) HUBUNGAN ANTARA LAMA PENGGUNAAN DEPO MEDROXY PROGESTERONE ACETATE (DMPA) DENGAN BERAT BADAN PADA AKSEPTOR KB SUNTIK TAHUN 2020. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
S1_152191233_LAMPIRAN DEPAN - Annisa.pdf

Download (540kB)
[img] Text
S1_152191233_HALAMAN JUDUL - Annisa.pdf

Download (198kB)
[img] Text
S1_152191233_DAFTAR PUSTAKA - Annisa.pdf
Restricted to Registered users only

Download (149kB)
[img] Text
S1_152191233_BAB V - Annisa.pdf

Download (147kB)
[img] Text
S1_152191233_ABSTRAK - Annisa.pdf

Download (150kB)
[img] Text
S1_152191233_BAB III - Annisa.pdf

Download (297kB)
[img] Text
S1_152191233_BAB IV - Annisa.pdf
Restricted to Registered users only

Download (290kB)
[img] Text
S1_152191233_BAB I - Annisa.pdf

Download (350kB)
[img] Text
S1_152191233_BAB II - Annisa.pdf
Restricted to Registered users only

Download (319kB)
[img] Text
S1_152191233_Skripsi_Lengkap - Annisa.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Latar Belakang : Pelayanan keluarga merupakan salah satu di paket pelayanan kesehatan reproduksi esensial yang perlu mendapatkan perhatian secara serius, dengan mutu pelayanan keluarga berencana yang berkualitas dapat meningkatkan tingkat kesehatan dan kesejahteraan. Suntik progesteron banyak dipilih karena merupakan alternatif yang sangat baik bagi wanita yang menginginkan kontrasepsi jangka panjang dan efektif, selain itu karena kemudahan, kepraktisan dan murah. Metode : Penelitian ini menggunakan metode observasional analitik dengan menggunakan rancangan Cross Sectional. Subyek dalam penelitian ini adalah seluruh akseptor KB dari bulan Januari sampai bulan July 2021. Tujuan : Untuk mengetahui hubungan antara lama penggunaan depo medroxi progesteron asetat (DMPA) dengan berat badan pada akseptor KB suntik di Puskesmas Mlati II. Hasil : Lama penggunaan suntik DMPA yang terbanyak adalah pada periode tiga berjumlah 70 orang (45 %) sedangkan frekuensi kenaikan berat badan berjumlah pada naik dengan frekuensi 98 responden (56,7%). Simpulan : Ada hubungan antara lama pengguna suntik DMPA dengan kenaikan berat badan pada akseptor KB suntik. Kata Kunci : Lama Penggunaan, Berat Badan, KB.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
UNSPECIFIEDAliviani Putri, RismaUNSPECIFIEDNIDN0604068803
Keywords: Tiana Nur henda 152191233, Lama Penggunaan, Berat Badan, KB
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Fakultas UNW > S1 Kebidanan
User Id: UPT Perpustakaan UNW 1
Date Deposited: 25 May 2022 02:52
Last Modified: 25 May 2022 02:52
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/2339

Actions (login required)

View Item View Item