Al Alamin, Roby (2023) PENGARUH EDUKASI TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN DAN PENGGUNAAN OBAT BEBAS TERBATAS OLEH MASYARAKAT RW.01 / RT.06-07 KELURAHAN GENUK KECAMATAN UNGARAN. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.
Text
Artikel Roby Al Alamin_052201070 - roby al alamin.pdf Download (401kB) |
|
Text
halaman pengesaham artikel - aditya herdii.pdf Download (105kB) |
|
Text
Halaman Judul - roby al alamin.pdf Download (151kB) |
|
Text
Abstrak - roby al alamin.pdf Download (252kB) |
|
Text
Lampiran Depan - roby al alamin.pdf Download (678kB) |
|
Text
BAB 1 - roby al alamin.pdf Download (369kB) |
|
Text
BAB II - roby al alamin.pdf Restricted to Registered users only Download (429kB) |
|
Text
BAB III - roby al alamin.pdf Download (235kB) |
|
Text
BAB IV - roby al alamin.pdf Restricted to Registered users only Download (377kB) |
|
Text
BAB V - roby al alamin.pdf Download (144kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA - roby al alamin.pdf Restricted to Registered users only Download (122kB) |
|
Text
Roby Al Alamin (052201070) _Skirpsi - roby al alamin.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Obat bebas terbatas adalah obat golongan keras tetapi masi dapat dijual tanpa harus menggunakan resep dari dokter. Tingkat penggetahuan dan penggunaan obat bebas terbatas saat ini sangat kurang. Edukasi merupakan salah satu upaya yang dapat dilakukan dalam meningkatkan pengetahuan masyarakat dalam penggunaan obat bebas terbatas dengan baik dan banar. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh edukasi tentang pengetahuan dan pengggunaan obat bebas terbatas. Metode: Metode penelitian survei yang bersifat deskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional dengan one group pretest-posttest. Subjek penelitian 85 responden sebagai dengan pendekatan kualitatif menggunakan lembar kuisioner sebagai instrumen. Hasil: Tingkat pengetahuan dan penggunaan responden sebelum diberikan edukasi responden dengan kategori kurang 47%, cukup 34%, dan baik 4%. Tingkat pengetahuan dan penggunaan responden sesudah diberikan edukasi responden dengan kategori baik74%, cukup 10% dan kurang 1%. Pada uji normalitas hasil tidak terdistribusi normal sehingga dilanjutkan keuji statistik nonparameterik menggunakan Uji Wilcoxon Signed Rank Test nilai (p- volue=0,000<0,05) yang berarti terdapat perbedaan yang segnifikan terhadap peningkatan responden mengeniai pengetahuan dan penggunaan obat bebas terbatas sebeum dan sesudah pemberian edukasi. Kesimpulan: tingkat pengetahuan mempengaruhi edukasi obat bebas terbatas pada masyarakat, edukasi mempengaruhi penggunaan obat bebas terbatas padamasyarakat Rw.01/Rt.06-07 Kelurahan Genuk Kecamatan Ungaran
Item Type: | Thesis (S1) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Keywords: | Obat bebas terbatas, edukasi,Roby Al Alamin 052201070 | ||||||||
Subjects: | R Medicine > RS Pharmacy and materia medica | ||||||||
Divisions: | Fakultas UNW > S1 Farmasi | ||||||||
User Id: | UPT Perpustakaan UNW 2 | ||||||||
Date Deposited: | 22 Sep 2023 01:59 | ||||||||
Last Modified: | 26 Oct 2023 06:38 | ||||||||
URI: | http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/3092 |
Actions (login required)
View Item |