Ramadhiskia Akbar, Kevin (2024) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, LITERASI, PENGAMPUNAN DAN SANKSI TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK KENDARAAN BERMOTOR DI WILAYAH KABUPATEN SEMARANG (Studi Kasus Pada Kantor Bersama SAMSAT Kabupaten Semarang ). D4 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.
Text
LEMBAR PENGESAHAN - Kevin.pdf Download (616kB) |
|
Text
skripsi acc part final (1) - Kevin.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
|
Text
Abstrak skripsi - Kevin.pdf Download (156kB) |
|
Text
BAB III Skripsi - Kevin.pdf Download (469kB) |
|
Text
Lampiran Skripsi - Kevin.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
skripsi acc part final Scan - Kevin.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
|
Text
LEMBAR KONSULTASI - Kevin.pdf Download (2MB) |
|
Text
LAMPIRAN DEPAN PDF - Kevin.pdf Download (4MB) |
Abstract
Pajak merupakan penerimaan negara yang besar peranannya terhadap pembiayaan pembangunan di Indonesia. Terdapat dua jenis pajak di Indonesia yaitu pajak pusat dan pajak daerah. Peran pajak daerah tidaklah dapat dikesampingkan karena juga berkontribusi terhadap pembangunan di daerah. Salah satu penyumbang terbesar dari pajak daerah adalah Pajak Kendaraan Bermotor. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh kualitas pelanyanan, literasi, pengampunan, sanksi pajak untuk kepatuhan wajib pajak dalam membayar Pajak Kendaraan Bermotor pada Kantor Bersama SAMSAT Kabupaten Semarang. Variabel dependen pada penelitian ini adalah kepatuhan wajib pajak pada Kantor Bersama SAMSAT Kabupaten Semarang. Sedangkan variabel independen pada penelitian ini adalah kualitas pelayanan, literasi, pengampunan, sanksi perpajakan. Metode : Data dalam Penelitian ini diperoleh dengan menyebar kuesioner kepada 100 sample Wajib Pajak Kendaraan Bermotor yang terdaftar di Kantor Bersama SAMSAT Kabupaten Semarang menggunakan metode convenience sampling. Teknis analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda. Hasil : Berdasarkan hasil analis maka dapat diketahui bahwa kualitas pelayanan, literasi, pengampunan, sanksi perpajakan berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor Kantor Bersama SAMSAT Kabupaten Semarang. Kesimpulan : Meningkatkan Kinerja SAMSAT Kabupaten Semarang dapat mepermudah untuk mengajak masyarakat patuh dalam membayar Wajib Pajak Kendaraan Bermotor.
Item Type: | Thesis (D4) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Keywords: | Kualitas Pelayanan, Literasi, Pengampunan, Sanksi Perpajakan,Kevin Ramadhiskia Akbar 181201001 | ||||||||
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance | ||||||||
Divisions: | Fakultas UNW > D4 Akuntansi Perpajakan | ||||||||
User Id: | UPT Perpustakaan UNW 2 | ||||||||
Date Deposited: | 23 Oct 2024 04:34 | ||||||||
Last Modified: | 23 Oct 2024 04:34 | ||||||||
URI: | http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/4524 |
Actions (login required)
View Item |