PENGARUH PEMBERIAN INFORMASI DENGAN MEDIA POSTER TERHADAP PENGETAHUAN VAKSIN COVID-19 PADA MASYARAKAT RW 04 KELURAHAN GEDANGANAK

LESTARI, ASTRI (2022) PENGARUH PEMBERIAN INFORMASI DENGAN MEDIA POSTER TERHADAP PENGETAHUAN VAKSIN COVID-19 PADA MASYARAKAT RW 04 KELURAHAN GEDANGANAK. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
HALAMAN PENGESAHAN_Artikel - Astri Lestari.pdf

Download (208kB)
[img] Text
halaman judul - Astri Lestari.pdf

Download (116kB)
[img] Text
lampiran depan - Astri Lestari.pdf

Download (421kB)
[img] Text
abstrak - Astri Lestari.pdf

Download (90kB)
[img] Text
BAB I - Astri Lestari.pdf

Download (151kB)
[img] Text
BAB II - Astri Lestari.pdf
Restricted to Registered users only

Download (256kB)
[img] Text
BAB III - Astri Lestari.pdf

Download (191kB)
[img] Text
BAB IV - Astri Lestari.pdf
Restricted to Registered users only

Download (426kB)
[img] Text
BAB V - Astri Lestari.pdf

Download (87kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA - Astri Lestari.pdf
Restricted to Registered users only

Download (203kB)
[img] Text
SKRIPSI_FIX_AstriLestari_050118A023 - Astri Lestari.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) merupakan penyakit menular yang disebabkan oleh Severe Acute Respiratory Syndrome Coronavirus 2 (SARS CoV-2). Pencegahan dan pengobatan Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) dengan melakukannya vaksinasi. Upaya percepatan vaksinasi COVID-19 dilakukan untuk menekan angka kejadian Coronavirus Disease 2019 (COVID-19). Poster merupakan media publikasi yang berisi pesan utama yaitu informasi kunci yang tepat dan jelas terdiri dari tulisan, warna dan gambar agar mudah dipahami pembaca.Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh pemberian informasi obat dengan media poster terhadap pengetahuan vaksin COVID-19 pada masyarakat RW 04 Kelurahan Gedanganak. Metode : Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif yang bersifat eksperimen kuasi dengan one group pretest- postes design, menggunakan jumlah sampel sebanyak 50 orang, dengan sumber data berdasarkan hasil pengisian kuesioner dengan mengunjungi warga dari rumah ke rumah (door to door), dianalisis menggunakan uji t-test berpasangan. Hasil : Persentase tingkat pengetahuan masyarakat RW 04 Kelurahan Gedanganak sebelum pemberian informasi obat menggunakan poster kurang 4%, cukup 66%, baik 30%. Setelah pemberian informasi obat dengan poster terjadi peningkatan kurang 0%, cukup 12%, baik 88%. Kesimpulan : Berdasarkan hasil uji t-test berpasangan pada penelitian ini menghasilkan nilai signifikasi 0,000 (<0,05) sehingga dapat disimpulkan pemberian informasi melalui media poster efektif terhadap peningkatan pengetahuan masyarakat RW 04 Kelurahan Gedanganak.

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
UNSPECIFIEDOktianti, DianUNSPECIFIEDnidn0625108102
Keywords: Vaksin COVID-19, Media Poster, Tingkat Pengetahuan,Astri Lestari 050118A023
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas UNW > S1 Farmasi
User Id: UPT Perpustakaan UNW 2
Date Deposited: 13 Apr 2022 02:10
Last Modified: 13 Apr 2022 02:10
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/2200

Actions (login required)

View Item View Item