GAMBARAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG SENAM YOGA DI PUSKESMAS JETAK KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2023

Nurul Jannah, Alvin (2023) GAMBARAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG SENAM YOGA DI PUSKESMAS JETAK KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2023. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
lapiran depan - Alvin Nurul Jannah.pdf

Download (2MB)
[img] Text
lembar pengesahan - Alvin Nurul Jannah..pdf

Download (975kB)
[img] Text
artikel - Alvin Nurul Jannah..doc
Restricted to Registered users only

Download (862kB) | Request a copy
[img] Text
abstrak - Alvin Nurul Jannah.pdf

Download (2MB)
[img] Text
bab 5 - Alvin Nurul Jannah.pdf

Download (2MB)
[img] Text
bab 1 - Alvin Nurul Jannah.pdf

Download (2MB)
[img] Text
bab 3 - Alvin Nurul Jannah.pdf

Download (2MB)
[img] Text
SIAKAD - Sistem Informasi Akademik UNIVERSITAS NGUDI WALUYO (1) - Alvin Nurul Jannah.pdf

Download (305kB)
[img] Text
skripsi - Alvin Nurul Jannah.pdf
Restricted to Registered users only

Download (14MB) | Request a copy
[img] Text
Alvin NJ (152211150)- Revisi Ujian Skripsi FIX-2 - Alvin Nurul Jannah.doc
Restricted to Registered users only

Download (27MB) | Request a copy

Abstract

Latar Belakang : Data dari WHO memyebutkan setiap hari di seluruh dunia terdapat sekitar 830 wanita meninggal karena kehamilan dan persalinan serta 99% kematian ibu terjadi di negara berkembang. Upaya yang dilakukan pemerintah untuk menangani penurunan AKI dan AKB dengan pelayanan kesehatan ibu hamil dengan ibu hamil dengan ANC terpadu dilengkapi pendampingan prenatal yoga. Akan tetapi program belum berjalan optimal karena kurangnya pengetahuan ibu hamil tentang prenatal yoga. Tujuan : Untuk mengetahui gambaran pengetahuan ibu hamil tentang senam yoga di Puskesmas Jetak Kabupaten Semarang Metode : Desain penelitian ini deskriptif kuantitatif dengan pendekatan survey.. Populasi penelitian ini ibu hamil di Puskesmas Jetak Kabupaten Semarang, sampel yang diteliti 47 orang diambil menggunakan metode total sampling. Alat pengambilan data menggunakan kuesioner. Data dianalisis menggunakan rumus distribusi frekueni yang diolah dengan program pengolahan data SPSS. Hasil : Ibu hamil dalam penelitian ini lebih di dominasi ibu yang tidak bekerja. Penelitian ini juga menemukan sebagian besar ibu berusia 36-35 tahun, berpendidikan dasar (SD, MI, SMP, MTs). Ibu hamil dalam penelitian ini sebagian besar mempunyai pengetahuan yang kurang tentang prenatal yoga (60,4%) dimana sebagian besar berusia 17-25 (48,3%) dan 26-35 tahun (48,3%), berpendidikan dasar (SD, MI, SMP, MTs) (48,3%), ibu tidak bekerja (55,2%). Simpulan :. Pengetahuan ibu hamil tentang senam yoga di Puskesmas Jetak Kabupaten Semarang sebagian besar kategori kurang. Saran : Sebaiknya ibu hamil meningkatkan pengetahuan dan pemahaman tentang senam yoga. Kata Kunci : Pengetahuan, Ibu Hamil, Senam Yoga

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorDiah Listiyaningsih, Monecanidn0613038802library@unw.ac.id
Keywords: Pengetahuan, Ibu Hamil, Senam Yoga, Alvin Nurul Jannah, 152211150
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Fakultas UNW > S1 Kebidanan
User Id: UPT Perpustakaan UNW 3
Date Deposited: 18 Feb 2024 03:47
Last Modified: 18 Feb 2024 03:47
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/3753

Actions (login required)

View Item View Item