HUBUNGAN KONSUMSI KOPI DENGAN TEKANAN DARAH PADA USIA DEWASA DI DUSUN BANJARAN KELURAHAN KLEPU KECAMATAN PRINGSURAT KABUPATEN TEMANGGUNG

PRASTIKA, SHENDY (2023) HUBUNGAN KONSUMSI KOPI DENGAN TEKANAN DARAH PADA USIA DEWASA DI DUSUN BANJARAN KELURAHAN KLEPU KECAMATAN PRINGSURAT KABUPATEN TEMANGGUNG. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
abstrak - Muh Lutfi.pdf

Download (222kB)
[img] Text
Pengesahan artikel - Muh Lutfi.pdf

Download (123kB)
[img] Text
UNW 2020 SENDY_artikel - Muh Lutfi.doc
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
lampiran depan - Muh Lutfi.pdf

Download (710kB)
[img] Text
BAB I - Muh Lutfi.pdf

Download (172kB)
[img] Text
BAB III - Muh Lutfi.pdf

Download (328kB)
[img] Text
BAB V - Muh Lutfi.pdf

Download (152kB)
[img] Text
konsul - Muh Lutfi.pdf

Download (156kB)
[img] Text
UNW 2020 SENDY REVISI SKRIPSI - Muh Lutfi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
UNW 2020 SENDY REVISI SKRIPSI - Muh Lutfi.doc
Restricted to Repository staff only

Download (9MB) | Request a copy

Abstract

Latar Belakang : Tekanan darah digambarkan sebagai rasio tekanan sistolik terhadap tekanan diastolik, dengan nilai normalnya berkisar dari 100/60 sampai 140/90. Untuk risiko tekanan darah laki-laki dan perempuan sama-sama memiliki kemungkinan berisiko mengalami hipertensi. Kebiasaan orang yang mengkonsumsi kopi akan berdampak dalam peningkatan tekanan darah. Frekuensi minum kopi lebih dari 3 cangkir per hari dapat mempengaruhi tekanan darah meskipun sebenarnya bukan hanya karena kebiasaan ini seseorang mengalami peningkatan tekanan darah Tujuan : Mengetahui hubungan konsumsi kopi dengan tekanan darah pada usia dewasa di Dusun Banjaran Kelurahan Klepu Kecamatan Pringsurat Kabupaten Temanggung Metode : Desain penelitian ini deskriptif korelasional dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini warga usia dewasa di Dusun Banjaran Kelurahan Klepu Kecamatan Pringsurat Kabupaten Temanggung yaitu sebanyak 276 orang dengan sampel sebanyak 74 orang diambil dengan teknik accidental sampling. Alat pengumpulan data yang digunakan kuesioner. Data di analisis menggunakan rumus chi square dengan menggunakan soft ware program pengolahan data SPSS. Hasil : Usia dewasa sebagian besar konsumsi kopi kategori sedang yaitu sebanyak 53 dari 74 responden (71,6%). Usia dewasa mempunyai tekanan darah kategori tetap yaitu sebanyak 44 dari 74 responden (59,5%). Ada hubungan konsumsi kopi dengan tekanan darah pada usia dewasa di Dusun Banjaran Kelurahan Klepu Kecamatan Pringsurat Kabupaten Temanggung, dengan p value sebesar 0,035 (α = 0,05), Saran : sebaiknya masyarakat mengendalikan dalam mengkonsumsi kopi setiap harinya. Tenaga kesehatan sebaiknya memberikan promosi kesehatan tentang aturan minum kopi serta takaran minum kopi yang baik bagi kesehatan. Kata Kunci : konsumsi kopi, tekanan darah, usia dewasa Kepustakaan : 65 (2011-2020)

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorSukarno, Sukarnonidn0624128204library@unw.ac.id
Keywords: konsumsi kopi, tekanan darah, usia dewasa, SHENDY PRASTIKA, 010115A116
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas > S1 Keperawatan
User Id: UPT Perpustakaan UNW 3
Date Deposited: 31 Oct 2023 03:41
Last Modified: 31 Oct 2023 03:41
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/3397

Actions (login required)

View Item View Item