HUBUNGAN DIGITAL PARENTING DENGAN KECANDUAN GADGET PADA ANAK USIA SEKOLAH DI SD NEGERI BANYUMANIK 01 KOTA SEMARANG

BLENDA MARQUES PEREIRA DO CEU, MARIA (2023) HUBUNGAN DIGITAL PARENTING DENGAN KECANDUAN GADGET PADA ANAK USIA SEKOLAH DI SD NEGERI BANYUMANIK 01 KOTA SEMARANG. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
Lembar Konsultasi_Maria Blenda Marques Pereira Do Ceu_011191089 - Maria Blenda Marques P D C.pdf

Download (280kB)
[img] Text
Abstrak_Maria Blenda Marques Pereira Do Ceu_011191089 - Maria Blenda Marques P D C.pdf

Download (391kB)
[img] Text
Lembar Pengesahan Artikel_Maria Blenda Marques Pereira Do Ceu_011191089 - Maria Blenda Marques P D C.pdf

Download (958kB)
[img] Text
Arikel_Maria Blenda Marques Pereira Do Ceu_011191089_artikel - Maria Blenda Marques P D C.doc
Restricted to Repository staff only

Download (233kB) | Request a copy
[img] Text
Lampiran Depan_Maria Blenda Marques Pereira Do Ceu_011191089 - Maria Blenda Marques P D C.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I_Maria Blenda Marques Pereira Do Ceu_011191089 - Maria Blenda Marques P D C.pdf

Download (316kB)
[img] Text
BAB V_Maria Blenda Marques Pereira Do Ceu_011191089 - Maria Blenda Marques P D C.pdf

Download (112kB)
[img] Text
BAB III_Maria Blenda Marques Pereira Do Ceu_011191089 - Maria Blenda Marques P D C.pdf

Download (419kB)
[img] Text
Skripsi_Maria_Blenda_Marques_Pereira_Do_Ceu_011191089[1][1] - Maria Blenda Marques P D C.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB) | Request a copy
[img] Text
Skripsi_Maria_Blenda_Marques_Pereira_Do_Ceu_011191089[1][1] - Maria Blenda Marques P D C.doc
Restricted to Repository staff only

Download (10MB) | Request a copy

Abstract

Latar belakang: Anak usia sekolah bertendensi untuk mengalami kecanduan gadget. Penggunaan gadget yang berlebihan dapat memberikan dampak negatif pada perkembangan anak, diantaranya syndrome nomofobia dan carpal tunnel syndrome. Salah satu faktor yang mempengaruhi kecanduan gadget adalah digital parenting. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan digital parenting dengan kecanduan gadget pada anak usia sekolah di SD Negeri Banyumanik 01 Kota Semarang. Metode: Jenis penelitian ini adalah diskriptif korelasional dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Populasi penelitian ini adalah anak usia sekolah di SD Negeri Banyumanik 01 Kota Semarang sebanyak 182 siswa dengan sampel sebanyak 97 siswa. Teknik sampling yang digunakan pusposive sampling. Analisis data yang digunkan uji Chi Square dan diolah menggunakan program pengolahan data SPSS. Hasil : Anak usia sekolah di SD Negeri Banyumanik 01 Kota Semarang sebagian besar kategori cukup (68,0%), mengalami kecanduan gadget sebagian besar kategori sedang (59,8%).Ada hubungan yang bermakna digital parenting dengan kecanduan gadget pada anak usia sekolah di SD Negeri Banyumanik 01 Kota Semarang, dengan p value sebesar 0,000 (α = 0,05). Saran : Sebaiknya siswa membagi waktu penggunaan gadget dengan waktu untuk aktifitas lain yang lebih produktif misalnya belajar berkelompok, mengikuti kegiatan kegamaan atau berolahraga. Kata Kunci : digital parenting dengan kecanduan gadget pada anak usia sekolah Kepustakaan : 52 (2008 - 2018)

Item Type: Thesis (S1)
Contributors:
ContributionContributorsNIDNEmail
Thesis advisorLestari, PujiNIDN0022038101library@unw.ac.id
Keywords: digital parenting dengan kecanduan gadget pada anak usia sekolah, Maria Blenda Marques Pereira Do Ceu, 011191089
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas > S1 Keperawatan
User Id: UPT Perpustakaan UNW 3
Date Deposited: 24 Oct 2023 04:04
Last Modified: 24 Oct 2023 04:04
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/3335

Actions (login required)

View Item View Item