KAJIAN POTENSI ANTIDIABETIK EKSTRAK DAUN TIN ( Ficus carica L. ) DENGAN METODE IN VIVO

Budi Arthana, I Putu and Aprilliana, Melati and Wahyudi, Andrey (2021) KAJIAN POTENSI ANTIDIABETIK EKSTRAK DAUN TIN ( Ficus carica L. ) DENGAN METODE IN VIVO. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
S1_050218A093_ABSTRACK - arman fahturrahman.pdf

Download (90kB)
[img] Text
S1_050218A093_ABSTRACK - arman fahturrahman.docx

Download (32kB)
[img] Text
S1_050218A093_HALAMAN DEPAN - arman fahturrahman (1).pdf

Download (1MB)
[img] Text
S1_050218A093_BAB I - arman fahturrahman.pdf

Download (171kB)
[img] Text
S1_050218A093_BAB II - arman fahturrahman.pdf

Download (358kB)
[img] Text
S1_050218A093_BAB II - arman fahturrahman.pdf
Restricted to Registered users only

Download (358kB) | Request a copy
[img] Text
S1_050218A093_BAB III - arman fahturrahman.pdf

Download (200kB)
[img] Text
S1_050218A093_BAB IV - arman fahturrahman.pdf
Restricted to Registered users only

Download (129kB) | Request a copy
[img] Text
S1_050218A093_BAB V - arman fahturrahman.pdf

Download (86kB)
[img] Text
S1_050218A093_DAFTAR PUSTAKA - arman fahturrahman.pdf
Restricted to Registered users only

Download (173kB) | Request a copy
[img] Text
S1_050218A093_LAMPIRAN_compressed - arman fahturrahman.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
S1_050218A093_SKRIPSI LENGKAP - arman fahturrahman.docx
Restricted to Registered users only

Download (22MB) | Request a copy
[img] Text
S1_050218A093_SKRIPSI LENGKAP - arman fahturrahman.pdf
Restricted to Registered users only

Download (13MB) | Request a copy

Abstract

Latar Belakang : Pengobatan herbal masih digunakan sebagai pengobatan utama di negara berkembang. Salah satu yang telah diketahui pengobatan tradisional dengan menggunakan tanaman herbal yaitu dengan daun tin. Daun tin (Ficus Carica.L) secara empiris dapat menyembuhkan berbagai penyakit seperti diabetes militus. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui skrining fitokimia dan aktivitas antidiabetes pada ekstrak daun tin. Metode : Metode penelitian yang digunakan adalah study literatur. Data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari artikel yang dipublikasi sepuluh tahun terakhir dengan predikat nasional/internasional dan terindeks Scimago Institutions Rankings. Kemudian diuraikan secara deskriptif dengan cara memaparkan, membandingkan hasil data artikel yang dimuat. Hasil : Ekstrak daun tin memiliki kandungan Flavonoid, saponin, tanin, dan alkaloid. Dari beberapa kandungan metabolit sekunder ini, Flavonoid lah yang diduga berfungsi sebagai antidiabetic dalam ekstrak daun tin. Ekstrak daun tin dengan metode maserasi dan dosis 250 mg/kg BB menghasilkan penurunan kadar gula darah lebih besar dari pada kontrol positif. Ektrak daun tin dengan metode dekoksa dan dosis 400 mg/kg BB menghasilkan penurunan kadar gula darah lebih besar dari pada kontrol positif, hal ini menunjukkan bahwa ekstrak daun tin memiliki aktivitas antidiabetik. Kesimpulan : Ekstrak daun tin memiliki aktivitas antitiabetik dengan pengujian invivo menunjukkan daun tin sebagai alternatif pengobatan penderita diabetes. Kata kunci : Daun Tin, Antidiabetik, Invivo

Item Type: Thesis (S1)
Keywords: Daun Tin, Antidiabetik, Invivo, I Putu Budi Arthana, 050218A093
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas UNW > S1 Farmasi
Depositing User: UPT Perpustakaan UNW 3
Date Deposited: 16 Sep 2021 02:56
Last Modified: 16 Sep 2021 02:56
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/1628

Actions (login required)

View Item View Item