HUBUNGAN KEJADIAN HIPERTENSI DENGAN FUNGSI KOGNITIF PADA LANSIA DI DESA JAMPIROSO SELATAN KOTA TEMANGGUNG

Zarrahida, Finisihi and Suwanti, Suwanti (2021) HUBUNGAN KEJADIAN HIPERTENSI DENGAN FUNGSI KOGNITIF PADA LANSIA DI DESA JAMPIROSO SELATAN KOTA TEMANGGUNG. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
ARTIKEL_BARU_SKRIPSI_UJIAN_FINISHI_S1_KEPERAWATAN-converted - Finishi Zhara.pdf

Download (205kB)
[img] Text
HALAMAN PENGESAHAN ARTIKEL BARU SKRIPSI UJIAN FINISHI-converted - Finishi Zhara.pdf

Download (24kB)
[img] Text
HALAMAN JUDUL SKRIPSI FINISHI-converted - Finishi Zhara.pdf

Download (57kB)
[img] Text
LAMPIRAN_DEPAN_BARU_ SKRIPSI_FINISHI_S1_KEPERAWATAN-converted - Finishi Zhara.pdf

Download (2MB)
[img] Text
ABSTRAK_SKRIPSI_UJIAN_FINISHI_S1_KEPERAWATAN-converted - Finishi Zhara.pdf

Download (36kB)
[img] Text
BAB I SKRIPSI FINISHI-converted - Finishi Zhara.pdf

Download (108kB)
[img] Text
BAB II BARU SKRIPSI FINISHI-converted - Finishi Zhara.pdf
Restricted to Registered users only

Download (171kB)
[img] Text
BAB III SKRIPSI FINISHI-converted - Finishi Zhara.pdf

Download (233kB)
[img] Text
BAB IV_SKRIPSI_FINISHI-converted - Finishi Zhara.pdf
Restricted to Registered users only

Download (246kB)
[img] Text
BAB V SKRIPSI FINISHI-converted - Finishi Zhara.pdf

Download (43kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA SKRIPSI FINISHI-converted - Finishi Zhara.pdf
Restricted to Registered users only

Download (180kB)
[img] Text
FILE SKRIPSI UJIAN BARU FINISHI S1 KEPERAWATAN-converted - Finishi Zhara.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11MB)

Abstract

Hipertensi merupakan salah satu faktor terjadinya penurunan fungsi kognitif. Salah satu komplikasi hipertensi di sistem saraf pusat selain stroke juga dapat menyebabkan penurunan fungsi kognitif (Vascular Cognitive Impairment). Masalah lansia dengan hipertensi menjadi faktor terbesar yang mempengaruhi terjadinya penurunan fungsi kognitif terutama fungsi memori. Tujuan : Mengetahui hubungan kejadian hipertensi dengan fungsi kognitif pada lansia di Desa Jampiroso Selatan Kota Temanggung. Desain penelitian : Deskriptif korelasi dengan pendekatan cross sectional. Populasi penelitian ini sebanyak 118. Metode pengambilan sampel menggunakan Proporsionate Stratified Random Sampling dengan jumlah 60 responden. Instrument penelitian menggunakan lembar data induk dan kuesioner MMSE (Mini Mental Status Examination). Hasil : Penelitian ini menunjukkan bahwa lansia yang mengalami hipertensi berada pada hipertensi stage II sebanyak 42 (70,0%), fungsi kognitif lansia normal sebanyak 33 (76,7%) dan probable gangguan kognitif sebanyak 9 (52,9%). Kesimpulan : Hasil analisis uji statistic menggunakan Spearman-Rank didapatkan hubungan kejadian hipertensi dengan fungsi kognitif pada lansia memiliki p-value = 0,012 (<0,05), yang artinya terdapat hubungan antara kejadian hipertensi dengan fungsi kognitif pada lansia. Saran : Lansia yang memiliki hipertensi dapat mengontrol tekanan darah secara rutin dengan cara mengikuti kegiatan kesehatan posyandu yang ada di desa serta menerapkan gaya hidup sehat harapannya tekanan darah lansia bisa terkontrol sehingga fungsi kognitif dapat terjaga dan bagi penelitian selanjutnya dapat menjadi bahan referensi untuk meneliti faktor lain yang berhubungan dengan fungsi kognitif.

Item Type: Thesis (S1)
Keywords: kejadian, hipertensi, fungsi kognitif, lansia, Finisihi Zarrahida FA 010117A032
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas > S1 Keperawatan
Depositing User: UPT Perpustakaan UNW 2
Date Deposited: 03 Sep 2021 02:59
Last Modified: 03 Sep 2021 02:59
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/1554

Actions (login required)

View Item View Item