GAMBARAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP MUTU PELAYANAN KB DI PMB MARIA ULFA S. ST. Keb BANDUNGAN KAB SEMARANG

Damayanti, Herlinda and Luvi, Dian Afriyani (2021) GAMBARAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP MUTU PELAYANAN KB DI PMB MARIA ULFA S. ST. Keb BANDUNGAN KAB SEMARANG. S1 thesis, Universitas Ngudi Waluyo.

[img] Text
S1_152191047_Artikel - Herlinda damayanti.pdf

Download (501kB)
[img] Text
S1_152191047_Lembar Pengesahan Artikel - Herlinda damayanti.pdf

Download (232kB)
[img] Text
S1_152191047_Halaman Judul - Herlinda damayanti.pdf

Download (19kB)
[img] Text
S1_152191047_Halaman Judul - Herlinda damayanti.pdf

Download (19kB)
[img] Text
S1_152191047_Lampiran Depan - Herlinda damayanti.pdf

Download (740kB)
[img] Text
S1_152191047_Abstrak - Herlinda damayanti.pdf

Download (188kB)
[img] Text
S1_152191047_BAB I - Herlinda damayanti.pdf

Download (309kB)
[img] Text
S1_152191047_BAB II - Herlinda damayanti.pdf
Restricted to Registered users only

Download (370kB)
[img] Text
S1_152191047_BAB III - Herlinda damayanti.pdf

Download (542kB)
[img] Text
S1_152191047_BAB IV - Herlinda damayanti.pdf
Restricted to Registered users only

Download (262kB)
[img] Text
S1_152191047_BAB V - Herlinda damayanti.pdf

Download (187kB)
[img] Text
S1_152191047_Daftar Pustaka - Herlinda damayanti.pdf
Restricted to Registered users only

Download (402kB)
[img] Text
S1_152191047_Skripsi Lengkap - Herlinda damayanti.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Minat kunjungan ulang pada fasilitas kesehatan sangat ditentukan oleh kepuasan pasien. Kepuaan pasien ditentukan oleh mutu pelayanan yang diterimanya, kualitas mutu pelayanan KB perlu ditingkatkan serta dipertahankan oleh bidan, pelayanan diberikan belum optimal hal ini ditunjukkan dari penurunan jumlah kunjungan pada bulan maret hingga september dan PMB belum memiliki fasilitas yang nyaman. Tujuan penelitian ini mengetahui Gambaran Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Mutu Pelayanan KB di PMB Maria Ulfa, S. ST. Keb Bandungan Kab Semarang. Metode: Desain penelitian ini adalah diskriptif. Sampel dalam penelitian ini adalah akseptor KB yang berkunjung ke PMB sejumlah 41 responden. Teknik pengambilan sampel Accidental Sampling. Analisis distribusi frekuensi. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagain besar responden (58,5%) mengatakan kurang puas. Berdasarkan 5 dimensi mutu didapatkan 51,2 % kurang puas pada dimensi mutu bukti langsung (Tangible), 65,9% puas pada dimensi keandalan (Reliability). 53,7% puas pada dimensi ketanggapan (Responsiveness). 61% puas pada dimensi keyakinan (Assurance). 53,7% puas pada dimensi empati (Emphaty). Simpulan: Tingkat kepuasan pasien sebagian besar kurang puas terhadap mutu pelayanan KB secara umum. Dari 5 dimensi, Sebagian besar kurang puas terhadap mutu pelayanan KB dimensi (Tangiable). Dan sebagian besar puas terhadap mutu pelayanan KB pada dimensi (Reliability, Responsiveness, Assurance dan Empaty).

Item Type: Thesis (S1)
Keywords: Tingkat Kepuasan Pasien, Mutu Pelayanan KB
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Fakultas UNW > S1 Kebidanan
User Id: UPT Perpustakaan UNW 2
Date Deposited: 21 Jun 2021 03:11
Last Modified: 21 Jun 2021 03:11
URI: http://repository2.unw.ac.id/id/eprint/1292

Actions (login required)

View Item View Item